- -->

Makna Lambang dan Logo Universitas Muhammadiyah Malang [Suhu Story]

- August 25, 2018
Selamat datang di Blog The Suhu Story, Anda sedang membaca postingan dengan judul "Makna Lambang dan Logo Universitas Muhammadiyah Malang" pada label (Info UMM). Selamat membaca dan semoga bermanfaat bagi kita semua.
Logo Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) | Logo UMM HD
Logo Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) | Logo UMM HD
Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) memiliki lambang berbentuk segi lima, warna dasar biru, di dalamnya tertera tulisan Universitas Muhammadiyah Malang, gambar padi dan kapas dengan simbol “Muhammadiyah” yang mempunyai arti sebagai berikut:
  • Segi lima sesuai dengan semangat rukun islam dan lima sila dalam Pancasila
  • Warna dasar biru yang berarti lambang kedamaian
  • Padi dan Kapas yang berarti memperjuangkan kesejahteraan bangsa dan negara
  • Lambang Muhammadiyah yang berarti Matahari bersinar utama dua belas, ditengah tertuliskan “Muhammadiyah” (dalam huruf Arab) dan lingkaran kalimat syahadat “Asyhadu an la illaha illa Allah wa asyhadu anna Muhammadan Rasul  Allah” (dalam huruf Arab)
Logo Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) Hitam Putih | Logo UMM Black % White HD


2 komentar

avatar

Welcome to our shop. Our company is making beautiful art design for home,offices,mosque etc. Digital art is more efficient and time saving. It is easier than physical art because when you can design your art, if you make a mistake then press undo,and your art starts again. We have amazing art design. click hereCLASSIC PORTRAIT

Terimakasih telah membaca postingan saya, silahkan berkomentar!
EmoticonEmoticon

Social Counter

 

Start typing and press Enter to search